
Ya walaupun roket ini tidak sebagus roket air, tapi menarik untuk dibuat karena alat dan bahan yang diperlukan banyak kita temui di rumah dan warung terdekat.
Alat dan bahan :
Alumunium foil
Kotak korek api + batang korek api
Penjepit kertas (paper clip)
Jarum atau segala apapun yang lurus pokoknya.
Gunting
Langkah percobaan :
Gunting alumunium foil dengan lebar 8 cm x 3 cm.
Potong bagian kepala dari batang korek api dan letakkan di atas alumunium foil. Lihat gambar!
Gulung bagian ujung kiri alumunium foil sehingga membentuk tabung dengan bagian kepala korek api di tengahnya. Ingat membentuk tabung, jangan ditekan alumunium foilnya.
Ambil...